28 Cara Membangun Istana di Surga

(0 Ulasan Pengguna)   1941   1280
Oleh Ebook Sunnah Diposting pada Mar 13, 2022
Dalam Kategori - Hadits, Dakwah
Nor Kandir Pustaka Syabab 2021

Sabda Nabi ﷺ: “Siapa yang melakukan ini dan itu maka Allah membangunkan untuknya bait di Surga.”

Bait (بيت) arti asalnya adalah rumah, dan ia juga digunakan untuk arti قَصْرٌ istana. Hal ini diperkuat dengan lafazh hadits yang secara jelas menyebut qosr:

«بَنَى اللهُ لَهُ قَصْرًا فِي الْجَنَّةِ»

“... maka Allah membangunkan untuknya sebuah qosr (istana) di Surga.”

Disebutkan dalam Tājul Arūsbaitul rojul artinya qosr (istana), seperti ucapan Jibril kepada Khodijah ڤ: “Beri kabar gembira kepada Khodijah dengan sebuah bait (yakni istana) terbuat dari mutiara berongga.”

Buku ini memuat hadits-hadits yang menyebutkan amalan yang berbuah istana di Surga.

Tidak ada review untuk eBook ini.

0
0 dari 5 (0 Ulasan Pengguna )

Tambahkan Review

Penilaian Anda *

eBook Terkait